Pages

Tuesday, September 17, 2013

Cara instalasi MySQL dan Mail Server pada Debian


Laporan Aktivitas Belajar
Nama Lengkap
:
Gita Raiza Tasela
No. Registrasi
:
1107851316
Alamat email
:
Opsi
:
Jaringan Dan Website
Tahap Perkuliahan ke-
:
22
USBJJ
:
STT YBSI Tasikmalaya Selatan
Aktivitas Belajar Mandiri
Kolom di bawah ini berisi uraian singkat aktivitas belajar rutin saya selama Tahap Perkuliahan ini.
Melihat tugas di elearning dan memepelajarinya. Referensi biasanya browsing dari internet ataupun diskusi bareng teman di kampus. Dan juga mengikuti jadwal kuliah seperti biasanya.
Kolom di bawah ini berisi uraian singkat aktivitas saya di USBJJ selama Tahap Perkuliahan ini.
Aktivitas di USBJJ kali ini saya belajar tentang :
Ø  Cara instalasi MySQL dan Mail Server pada Debian
Kolom di bawah ini berisi kendala-kendala yang saya hadapi selama Tahap Perkuliahan ini.
Kendala yang saya hadapi untuk tahap ini yaitu :
Ø  Koneksi internet yang sering eror
Ø  Waktu pembelajaran yang kurang
Ø  Lamanya install debian


Rangkuman Materi Perkuliahan
Kolom di bawah ini berisi rangkuman materi perkuliahan yang telah saya pelajari dan pahami selama Tahap Perkuliahan ini.

 

Menginstal Server Database MySQL di Debian
Tutorial ini menggunakan gaya instalasi Debian (saat ini versi 6.0 atau Squeeze). Untuk pemakai Ubuntu, selalu tambahkan perintah sudo di depan tiap perintah untuk mendapatkan akses “super user”.
Sebelum memulai kita pastikan dulu bahwa semua update sistem dan keamanan telah terinstal:
apt-get update
apt-get upgrade
Jika Anda menggunakan distro Debian atau Ubuntu, besar kemungkinan server MySQL sudah terinstall di server Anda. Tapi kalaupun belum, tidak masalah. Cara favorit saya adalah melalui command line, login sebagai root:
apt-get install mysql-server
atau menggunakan sudo (Ubuntu):
sudo apt-get install mysql-server
Dalam prosesnya, Anda akan dimintakan password untuk user “root”. Ini adalah superuser untuk server MySQL yang baru Anda instal. Bedakan dengan user “root” untuk sistem operasi Linux server Anda. Plih password yang aman dan tidak mudah diduga oleh orang lain lalu pastikan anda mencatatnya.
Pada saat instalasi, sistem Debian akan otomatis membuat satu akun pemakai MySQL yang bernama “debian-sys-maint” dengan password acak. Password ini disimpan dalam berkas /etc/mysql/debian.cnf. Akun dan berkas ini merupakan milik sistem. Jangan ganggu berkas ini maupun mengubah password untuk akun ini karena akan menyebabkan layanan MySQL tidak dapat dijalankan atau dihentikan


Video Dokumentasi
Pada kolom ini berisi cuplikan gambar (screenshots) dari Video Dokumentasi yang telah saya buat pada Tahap Perkuliahan ini.
Screenshots Video
Kolom di bawah ini merupakan uraian yang menceritakan isi Video Dokumentasi yang telah saya buat.
 Video yang saya buat kali ini berisi tentang :

  Cara instalasi MySQL dan Mail Server pada Debian
Kolom di bawah ini berisi link yang menampilan Video Dokumentasi yang telah saya upload di Youtube.
Link video :

No comments:

Post a Comment