Pages

Friday, March 1, 2013

laporan ke 3 siti maryam


Laporan Aktivitas Belajar
Nama Lengkap
:
Siti Maryam
No. Registrasi
:
1107851325
Alamat email
:
Opsi
:
Sistem Jaringan dan websait
Tahap Perkuliahan ke-
:
3
USBJJ
:
STT YBS Internasional Tasikmalaya

Aktivitas Belajar Mandiri
Kolom di bawah ini berisi uraian singkat aktivitas belajar rutin saya selama Tahap Perkuliahan ini.
Biasanya saya suka belajar sama teman-teman di rumah maupun di warnet, dan suka diskusi tentang pelajaran yang berkaitan dengan mata pelajaran perkuliahan yang belum saya mengerti dan mengerjakan tugas di kampus.

Kolom di bawah ini berisi uraian singkat aktivitas saya di USBJJ selama Tahap Perkuliahan ini.
Setiap hari jum’at dan sabtu saya biasanya suka belajar tentang: 
1.     Belajar cara mengatur proxy di browser  IE
2.     Cara mengatur ip static & dinamik pada network adapter windows 7
3.     Cara mengatur network adapter virtual box
4.     Pemograman algoritma visual basick


Adapun kendala-kendala yang saya hadapi selama perkuliahan ini adalah yaitu sebagai beriku
·         Inprastruktur komputer kurang memadai
·         Jaringan internetnya lambat
·         Minggu ini tidak bisa ngerjain tugas di kampus di karnakan internetnya tidak connect
·         Inprastruktur yang pengajarnya kadang kurang di mengerti 


Rangkuman Materi Perkuliahan
Kolom di bawah ini berisi rangkuman materi perkuliahan yang telah saya pelajari dan pahami selama Tahap Perkuliahan ini.
1.Cara Setting IP Address Windows 7 - Pada kesempatan kali ini saya ingin berbgai pengalaman mengenai Cara Setting IP Address Windows. Apa itu IP Address  IP Address (Internet Protocol Address atau sering disingkat IP) adalah deretan angka biner antar 32-bit sampai 128-bit yang dipakai sebagai alamat identifikasi untuk tiap komputer host dalam jaringan Internet. Panjang dari angka ini adalah 32-bit (untuk IPv4 atau IP versi 4), dan 128-bit (untuk IPv6 atau IP versi 6) yang menunjukkan alamat dari komputertersebut pada jaringan Internet berbasis TCP/IP. Nah pada kali ini saya mencoba untuk memberikan IP Address versi 4 yang sering di pakai. Langsung aja yuk begini Cara Setting IP Address Windows  :
1.    Klik Start Menu atau Icon Windows Dan klik Control Panel.
2.    Setelah itu lihat menu Network and Internet lalu klik View network status and task
3.    Setelah itu klik Change adapter setting
4.    Setelah itu klik kanan pada Local Area Network lalu pilih properties. Pastikan Network Adapter tidak di disable.
5.     Kemudian klik dua kali pada Internet Protocol Version 4 (TCP/IPv4). Nah setelah itu pilih Use the following IP Addres dan masukkan IP Address yang anda inginkan sesuai ketentuan jaringan anda seperti, Gatewaynya atau DNSnya. Setelah itu tekan OK.
2. Pada menu Tools di Internet Explorer, klik Internet Options, klik tab Connections, dan kemudian klik Pengaturan LAN.
Di bawah Proxy server, klik untuk memilih Use server proxy untuk kotak cek Anda LAN.
Pada kotak Address, ketik alamat IP dari server proxy.
Port dalam kotak, ketik nomor port yang digunakan oleh proxy server untuk koneksi klien (secara default, 8080).
Anda dapat mengklik untuk memilih Bypass proxy server untuk alamat lokal kotak jika Anda tidak ingin server proxy komputer yang akan digunakan ketika Anda terhubung ke komputer di jaringan lokal (hal ini dapat mempercepat kinerja).
Klik OK untuk menutup kotak dialog Pengaturan LAN.
Klik OK lagi untuk menutup kotak dialog Internet Options
3..Untuk settingan adapter pada virtualbox
Buka virtualbox  > pilih setting > pilih network > pilih Adapter 1 >attached to diganti jadi bridged adapter


Video Dokumentasi
Pada kolom ini berisi cuplikan gambar (screenshots) dari Video Dokumentasi yang telah saya buat pada Tahap Perkuliahan ini.
Screenshot video dokumentasi tahap ke 3 adalah sbb:






Kolom di bawah ini merupakan uraian yang menceritakan isi Video Dokumentasi yang telah saya buat.
Isi video dokumentasi yang telah saya buat minggu ini adalah sebagai berikut:
1.     Mengatur proxy di browser IE
2.      cara mengatur static dan dinamik pada network adapter  windows 7
3.      Dan Cara mengatur network adapter virtualbox

Kolom di bawah ini berisi link yang menampilan Video Dokumentasi yang telah saya upload di Youtube.

No comments:

Post a Comment